Latihan Dasar Kepemimpinan Mahasiswa & Bela Negara

YonZipur9/LLB, Bandung (6-7/3/2024). Kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan Mahasiswa (LDKM) & Bela Negara bagi mahasiswa Fakultas Hukum Unla dilaksanakan pada tanggal 6-7 Maret 2024 yang dipusatkan di Batalyon Zeni Tempur (Yon Zipur 9), Ujungberung, Kota Bandung.

Kuliah Kunjungan Lapangan Nusakambangan

Nusakambangan, 30/11/2023. Sebanyak 174 orang mahasiswa Fakultas Hukum melakukan Kuliah Kunjungan Lapangan (KKL) 2023 ke Lapas Nusakambangan. Didampingi oleh beberapa Dosen Pendamping, para mahasiswa melaksanakan wawancara bersama Warga Binaan Pemasayarakatan (WBP) di Lapas Kembang Kuning dan Lapas Permisan.

PELANTIKAN DAN SERAH TERIMA JABATAN STRUKTURAL FAKULTAS HUKUM

Bandung, 16/05/2023. Menindaklanjuti Surat Keputusan Yayasan Pendidikan Tri Bhakti Langlangbuana Nomor Sekp/065/YPTBL/V/2023 tanggal 10 Mei 2023 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Jabatan Struktural pada Fakultas Hukum Universitas Langlangbuana, pada hari Selasa, 16 Mei 2023, Dekan Fakultas Hukum atas nama Rektor Unla melantik para pejabat struktural di lingkungan Fakultas Hukum Unla. Pejabat-pejabat tersebut adalah: Dini Ramdania, S.H., […]

Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum Unla Mendapatkan Peringkat Akreditasi UNGGUL dari BAN-PT

Bandung (22/03/23). Dengan mengucap syukur Alhamdulillah, Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum, kini telah mendapatkan Peringkat Akreditasi UNGGUL dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT), setelah sebelumnya menjalani rangkaian kegiatan persiapan dan pelaksanaan asesmen lapangan akreditasi oleh para asesor pada tanggal 7-9 Maret 2023. Peringkat Unggul ini merupakan raihan target yang selama lima tahun terakhir […]